dropship

Dropship merupakan suatu sistem perdagangan dimana seseorang mewakili orang lain atau lembaga untuk menawarkan barangnya tanpa harus memiliki stok.

 

Ada beberapa keuntungan yang akan didapatkan dengan menggunakan sistem dropship ini, diantaranya:

  • Tidak perlu stok barang, karena mulai dari packing sampai pengiriman semua kami yang urus
  • tidak perlu modal, karena anda hanya meneruskan pembayaran dari pembeli
  • keuntungan semaunya, karena tinggal menaikkan harganya sesuai kebutuhan
  • tidak perlu sewa tempat, karena barang bisa ditawarkan secara offline maupun online
  • dan keuntungan lainnya.

 tidak perlu daftar, silahkan ambil foto produk kami dan tawarkan dengan harga yang anda inginkan. dan biarkan kami mengurus semuanya.


Langkah-langkah dropship:

  1. tidak perlu daftar untuk menjadi dropshipper javamurah
  2. silahkan ambil gambar, keterangan atau materi lain yang anda butuhkan dari blog ini
  3. Promosikan materi yang sudah anda ambil pada media sosial anda(facebook,blog,instagram, dll) dan jangan lupa sesuaikan harganya dengan keuntungan yang anda inginkan.
  4. minta pembeli membayarkan jumlah harga ditambahkan ongkir.( ongkir bisa dilihat pada website masing-masing kurir, atau bagi pengguna android bisa install aplikasi untuk cek ongkir semua kurir. misal "raja ongkir". janga lupa ongkir dihitung dari jepara)
  5. silahkan teruskan order dari pembeli kepada kami melalui kontak yang kami sediakan. kami akan mengurus semuanya dari packing hingga pengiriman

 

catatan : 

  1. jangan lupa untuk atur pengiriman atau katakan pada pembeli anda barang dikirim dari jepara jawa tengah, agar tidak ada selisih ongkir yang dibayarkan pembeli dengan yang anda bayarkan kepada kami.
  2. mohon tidak menawarkan di ecommerce seperti shopee, bukalapak, tokopedia, dll yang memberikan nomor resi otomatis, karena nomor resi akan dibuat oleh sistem kami.

selamat bergabung dan semoga laris ya kaka...